Kadis Kominfo Kota Bandar Lampung Menerima Audiensi Bersama Ka. Bapenda Provinsi Lampung



Titikmonitor.com - Kota Bandar Lampung | Kadis Kominfo Kota Bandar Lampung Rizky Agung Ariesantho, S.T mendampingi Sekretaris Daerah Kota Bandar Lampung Bpk. Iwan Gunawan, S. P., M.A, dalam menerima audiensi bersama Ka. Bapenda Provinsi Lampung , Jumat (14/03/2025).

Dalam kesempatan ini, Sekda bersama dengan perwakilan kepala OPD bersilaturahmi hingga membahas terkait perkembangan opsen pajak bagi pajak kendaraan yang berada di Kota Bandar Lampung.

Melalui audiensi ini, berharap bisa berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi Lampung sehingga bisa bersinergi mengoptimalisasi opsen pajak yang berada di kabupaten/kota.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama